RESET AKUN SIMPKB
updated : 30 October 2023 | 08:48
<h4><b>Solusi Lupa Password SIMPKB</b></h4><div>
<p>Berikut merupakan solusi untuk Anda jika mengalami lupa
password SIMPKB :</p>
</div><div><ol><li>
<p><b>Mengubah Password Dengan Email<br></b>
</p><p>Hal yang bisa Anda lakukan jika mengalami lupa password yang
membuat tidak bisa login ke akun Anda adalah dengan mengubah password SIMPKB
melalui bantuan email. Pastikan Anda menggunakan email yang digunakan Anda
sebelumnya untuk mendaftar akun pada SIMPKB.<br>
</p><p>Dengan bantuan email Anda bisa melakukan riset password
untuk dapat mengatur atau mengganti password kembali akun milik Anda. Anda
dapat melakukannya menggunakan ponsel genggam Anda, komputer ataupun laptop.
Berikut langkah-langkahnya :</p>
</li><ol><li>Masuk
ke menu login SIMPKB atau Anda bisa langsung klik <a rel="nofollow" target="_blank" href="https://paspor-gtk.belajar.kemdikbud.go.id/casgpo/login?service=https%3A%2F%2Fgtk.belajar.kemdikbud.go.id%2Fauth%2Flogin">link
berikut</a>.</li><li>Pilih
menu lupa password atau “lupa kata sandi”.</li><li>Silakan
masukkan alamat email yang Anda gunakan untuk akun.</li><li>Jangan
melewatkan untuk mencentang kolong bahwa kamu bukan robot.</li><li>Selanjutnya
klik “Submit”</li><li>Kemudian
cek akun email Anda, akan ada pesan berupa tautan untuk reset password.</li><li>Buka
tautan tersebut kemudian Anda bisa mengganti password dengan menggunakan
password baru tentunya yang mudah untuk Anda ingat.</li><li>Selanjutnya
verifikasi dan kamu bisa login kembali ke akun Anda dengan menggunakan
password baru.</li><li>SIMPKB dapat Anda akses.<br><br></li></ol><li><b><span>Mengubah Password
Melalui Dashboard<br></span></b>Solusi kedua yang
bisa Anda lakukan ketika Anda lupa password SIMPKB adalah dengan mengganti
password melalui Dashboard. Selain dengan bantuan email ternyata cara lupa
password ketika Anda tidak bisa login ke akun, Anda bisa mencobanya dengan
melalui dashboard. Cara mengubah
password melalui dashboard ini sangat mudah tidak ribet, berikut
langkah-langkahnya :</li><ol><li>Ketik
SIMPKB di pencarian browser kamu, kemudian masuk dashboard SIMPKB.</li><li>Selanjutnya
klik masuk pada menu “SIMPKB – Admin / Personal”</li><li>Kemudian
klik “Lupa kata sandi?”</li><li>Lalu
masukkan surel yang kamu gunakan untuk mendaftar, klik kirim.</li><li>Lapor
ke ketua KKG daerah kamu, tunggu disetujui.</li><li>Jika
sudah mendapat persetujuan Anda akan mendapat file yang berisikan password
baru.</li><li>Silakan
login akun Anda menggunakan password baru yang sudah diberikan.<br><br></li></ol><li><b><span>Mengubah Password
Dengan Melakukan Reset Password<br></span></b><span>Solusi terakhir yang
kami rekomendasikan untuk mengganti password agar dapat login ke SIMPKB adalah
dengan melakukan reset password. Sebenarnya solusi reset password hampir sama
dengan solusi yang pertama, pilih yang dapat Anda lakukan dengan nyaman.<br></span>Jika Anda seorang
yang berprofesi sebagai guru dan sering melihat teman atau bahkan Anda sendiri
mengalami kasus tidak bisa login ke SIMPKB karena lupa password tidak perlu
khawatir, Anda dapat menyelesaikan masalah Anda tersebut sebagai berikut :</li><ol><li>Gunakan
ponsel genggam Anda atau laptop untuk mengakses portal layanan SIMPKB,
alamat portal <a rel="nofollow" target="_blank" href="https://gtk.belajar.kemdikbud.go.id/">https://gtk.belajar.kemdikbud.go.id/</a>.</li><li>Selanjutnya
klik “Lupa Password”</li><li>Lalu
akan muncul kolom untuk mereset password. Kemudian masukkan alamat email
Anda dan isi juga captcha yang ada.</li><li>Kemudian
kirim sebagai permintaan reset password melalui email.</li><li>Cek email Anda. Jika ada pesan email masuk
silakan Anda bisa memilih tautan yang ada di dalam pesan email tersebut untuk
mengkonfirmasi password baru SIMPKB.</li></ol><li><b><span>Reset Password Melalui Ketua Komunitas<br></span></b>Bagi bapak/Ibu Guru yang lupa Password untuk Login di SIMPKB dapat melalukan permintaan reset kepada ketua komunitasnya.</li><li><b><span>Reset Password Melalui Cabang Dinas<br></span></b>Reset Password melalui Cabang Dinas hanya dipergunakan jika bapak/Ibu belum masuk dikomunitas pembelajaran manapun. Adapun pengajuanya melalui link : <a rel="nofollow" target="_blank" href="https://s.id/resetakunsimpkb">https://s.id/resetakunsimpkb</a></li></ol></div>